Indeks Kata T
Tabal 
Menabuh (bedug) bertalu ketika meresmikan penobatan raja 
Tabang (tabang-tabang) 
Sejenis genderang 
Tabet 
Bekas 
Tabok 
Menampar kepala, memukul, menempeleng
Tabrak (nabrak)
Menumbuk, menubruk, menyerang, melanggar
Tabu
Tabu
Tabuh
Benda pemukul gamelan 
Tagih (anagih)
Menagih, minta pembayaran
Tajin
Air nasi
Tajug
Langga, mushola

Taken (bebasan)
Tanya, bertanya
Taki (tumaki-taki)
Berusaha melatih diri
Takis (atakis)
Tangkis, menangkis 
Takon
Bertanya 
Talang (tinalangan)
Pipa dari bambu, disalurkan 
Talangkup 
Telungkup
Talawung (tumalawungan) 
Suara panjang terdengar dari jauh
Talikung (telikung) 
Diikat (dirantai) di belakang badan
Talun 
Sebidang tanah, tegalan
Talun 
Tegal, ladang

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Powered by Blogger.